FGD Penelitian BOPTN 2021

Rabu, 15 Agustus 2021.

Prodi Ilmu Perpustakaan UINSU mengadakan kegiatan FGD pada tanggal hari Sabtu tanggal 14 Agustus 2021 di gedung Pusbinsa kampung Pancing. Kegiatan ini bertujuan untuk menyelesaian penelitian BOPTN 2021. FGD ini difasilitasi  oleh para peneliti dosen prodi imu perpustakaan Dr. Abdul Karim Batubara. M.A dan Franindya Purwaningtyas , M.A serta dosen Fak. Saintek Raissa Amanda Putri, S.Kom, M. TI, untuk mendapatkan  masukan dan saran dari para peserta FGD. Para perserta FGD terdiri dari para peneliti, dosen prodi Ilmu perpustakaan UINSU dan mahasiswa. Dalam hal ini ketua peneliti Dr. Abdul Karim Batubara, M.A , Mengharapkan semua peserta  memberikan saran dan ide-ide yang cemerlang untuk melengkapi data dalam rangka  penyelesaian  penelitan BOPTN 2021 yang di diperoleh oleh beberapa dosen Ilmu Perpustakaan . Adapun tema penelitian yang diteliti yaitu tentang Kolaborasi Penulisan Karya Ilmiah Dosen Ilmu Perpustakaan  dan mahasiswa.